--> Skip to main content


  

Suasana Malam Yang Indah Di Singapura


Sobat-sobat trip lovers, kali ini kita akan melihat sebuah pemandangan -- atau lebih tepatnya suasana -- Singapura di malam hari.

Seberapa eksotis kah suasana Singapura di malam hari?



nuansa malam di singapura
pixabay.com

Nuansa Singapura di malam hari terasa sangat indah dan gemerlap. Lampu-lampu berwarna-warni menghiasi malam yang gelap. Gedung-gedung yang berjejer serta roda besar (Singapore Flyer) terlihat eksotis di malam hari.



Sungai besar di tepi kota memantulkan kerlap-kerlip cahaya gedung -- menambah daya pikat dari negeri ini. Musik akustik nan lembut berkumandang dari Clarke Quay, membuat suasana semakin romantis.

Suasana malam di Singapura memang sangat eksotis dan sayang untuk dilewatkan. 

Berikut ini gallery foto suasana Singapura di malam hari. Silahkan sobat lihat.















Sangat Indah Bukan!

Apakah sobat berminat berkunjung ke sini?(af)


Baca Juga